Kiat Kebumen Minimalisasi Risiko Tsunami

Sebanyak 60.404 warga di delapan kecamatan berpotensi terdampak bencana
Jumat, 26 Jul 2019 19:47 WIB Author - Fatah Hidayat Sidiq

KEBUMEN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kebumen, Jawa Tengah (Jateng), berupaya meminimalisasi risiko bencana. Mengingat pesisir selatan Jawa rawan tsunami.

Beragam langkah dilakukan. Seperti pemasangan sistem peringatan dini (early warning system/EWS). Yang terpasang, ada 14 buah, ujar Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kebumen, Eko Widianto, Jumat (26/7).

Baca juga:
Pantai Selatan Jawa Berpotensi Gempa dan Tsunami
Jokowi Akui Selatan Jawa Berpotensi Gempa dan Tsunami
Empat Daerah di Jateng Rawan Tsunami

Penanaman pohon cemara laut dan mangrove serta membentuk desa tangguh bencana (destana). Kebijakan lain yang dilakukan.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) juga cawe-cawe. Berencana memasang alat deteksi gempa. Di Pantai Karangbolong, Kecamatan Buayan.

Baca juga :