Hutan Gunung Sumbing Kembali Terbakar

Kali ini insiden terjadi di wilayah Kabupaten Magelang
Selasa, 13 Agst 2019 17:24 WIB Author - Fatah Hidayat Sidiq

WONOSOBO - Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) kembali landa di lereng Gunung Sumbing, Jawa Tengah (Jateng). Selasa (13/8). Api muncul di perbatasan antara Kabupaten Magelang dan Wonosobo.

Hari ini, muncul titik api lagi. Di sebelah timur, ucap Asisten Perhutani BKPH Wonosobo, Supriyono. Kebakaran terjadi pagi tadi.

Baca juga:
Jalur Pendakian Gunung Sumbing Ditutup Sementara
Berakhir, Karhutla Lereng Gunung Sumbing

Menurut pantauan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Wonosobo, titik api berada di Magelang. Api terlihat cukup besar.

Insiden sebelumnya, melansir Antara, berlangsung Minggu (11/8). Peristiwa tersebut berlangsung di Desa Banyumudal, Kecamatan Sapuran, Wonosobo

Baca juga :