Pemerintah terus berupaya mengawasi pintu masuk via udara dan laut untuk meminimalisir penyebaran varian baru.
Virus tersebut bertanggung jawab atas lonjakan kasus di Inggris sejak Juli sampai Oktober tahun ini.