Pemkab Temanggung terus berkomitmen memfasilitasi sistem sanitasi yang layak melalui kerja sama Pengelolaan Air limbah Domestik.