Warta Kamis, 30 Maret 2023 Diskopnaker Boyolali Minta Pengusaha Bayarkan THR Maksimal H-7 Lebaran Diskopnaker Kabupaten Boyolali meminta para pengusaha membayarkan THR bagi pekerja maksimal tujuh hari sebelum Idulfitri.