Pemkot Pekalongan mengusulkan 13 ribu kepala keluarga (KK) dari masyarakat kurang mampu sebagai penerima bantuan set top box (STB) gratis.