Nasional Minggu, 19 Mei 2019 Menteri Agama: Momentum Tri Suci Waisak Untuk Evaluasi Diri Menag Lukman Hakim Saifuddin mengatakan bahwa setiap agama memiliki momentum untuk mengevaluasi diri. Apa pesannya di perayaan Waisak?